Buletin Pagi
Buletin Pagi 11 April 2019
- Autor: Vários
- Narrador: Vários
- Editor: Podcast
- Duración: 0:04:37
- Mas informaciones
Informações:
Sinopsis
- Pimpinan KPK Diminta Tegakkan Kode Etik di Lembaga Antirasuah - Ratusan penyidik dan Penyelidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) meminta pimpinan lembaga antirasuah itu tegas. Pasalnya, mereka merasa sejumlah tugas-tugas pemberantasan korupsi yang dijalankan menemui kendala. Terutama di kedeputian penindakan KPK. *Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke podcast@kbrprime.id